Makhul berkata, "Berbakti kepada orang tua (ibu-bapak) adalah kaffarat (pelebur) dosa-dosa besar. Dan seseorang masih bisa terus berbakti, selama di dalam keluarganya ada orang yang lebih tua...
Baca SelengkapnyaCara Meraih Simpati Manusia
Urwah bin Zubair berkata, "Tertulis di dalam hikmah, 'Ucapkanlah kata-kata yang baik dan tampilkanlah wajah yang cerah, niscaya anda lebih dicintai orang daripada mereka yang memberikan banyak...
Baca SelengkapnyaAku telah mencicipi segala yang lezat dan ternyata tidak ada yang lebih lezat dari afiat, dan telah kucoba memikul besi dan batu karang, ternyata utang jauh lebih berat. --Ali Ibn Abi...
Baca SelengkapnyaAbu Idris Al-Khaulani berkata, "Hati yang bersih di dalam baju yang kotor lebih baik daripada hati yang kotor di dalam baju yang...
Baca SelengkapnyaMughits berkata, "Seorang rahib dari Bani Israil telah beribadah di dalam kuilnya selama 60 tahun. Pada suatu hari ia memperhatikan betapa jauhnya langit. Maka ia pun dibuat kagum oleh bumi. Ia...
Baca SelengkapnyaSufyan Ats-Tsauri berkata, "Amar ma'ruf nahi munkar kepada penguasa tidak boleh dilakukan selain oleh orang yang alim dalam hal yang diperintahkan, alim dalam hal yang dicegah, lembut dalam...
Baca Selengkapnya- Sebelumnya
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5
- Selanjutnya