Drupal

Lupa Password Login Admin Drupal 7

6 Aug 2013

Pernahkah Anda suatu ketika lupa password untuk login sebagai admin di situs drupal Anda sendiri?

Lupa password bisa menjadi masalah besar tatkala situs yang Anda miliki sudah memiliki pengunjung banyak dan tentu Anda tidak akan mengambil langkah membiarkan situs Anda terbengkalai atau malah Anda mengambil jalan ekstrem dengan menginstal ulang kembali Drupal 7.

Kronologi terkait lupa password level Admin di drupal 7 bisa diuraikan sebagai berikut:

1. Anda lupa password dan akhirnya setelah melakukan 5x percobaan langsung diblok oleh sistem

Tags: